Satu Islam Untuk Semua

Thursday, 07 January 2016

HADIS – Orang Paling Mirip Rasulullah


{{ ألا اُخْبِرُكُمْ بِاَشبَهِكُم بى؟ قَالوا: بَلى يا رَسولَ اللّه. قال احسنُكم
خلقاً. وألينكم كنَفَاً ، و أبرّكم بقرابته ، وأشدّكم حبّاً لإخوانه في دينه. و أسبركم على الحق ، وأكظمكم للغيظ. وأشدّكم من نفسه إنصافاً في الرضا والغضب.}}

Suatu saat Rasulullah bertanya ke para sahabatnya: “Maukah kalian aku beritahu tentang orang yang paling mirip denganku?”

Para sahabat seketika itu juga mengiyakan.

“Orang yang paling mirip denganku,” kata Rasul Suci, “adalah orang yang paling baik akhlaknya, paling lembut sikapnya, paling berbakti pada kerabatnya, paling mencintai saudara-saudaranya di jalan agama, paling meneliti dan mendalami kebenaran, paling menahan amarahnya, paling objektif dan adil dalam menilai orang, baik dia dalam keadaan suka maupun marah padanya.”

AJ/IslamIndonesia

One response to “HADIS – Orang Paling Mirip Rasulullah”

  1. Adlany says:

    Tolong sumber hadis atau cerita dicantumkan sumber2nya…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *